Senin, 24 Desember 2007

Menghitung IPK!!!

Suatu hari saya bertanya kepada teman saya “Bagaimana cara menghitung IP sehingga menghasilkan nilai???” dan teman saya menjawab nilai mutu “A” bernilai 4 “B” bernilai 3 “C” bernilai 2 “D” bernilai 1 dan “E” bernilai 0 setelah itu kalikan jumlah SKS dan dibagi jumlah SKS keseluruhan mata kuliah. Sungguh rumit bukan apabila kita akan menghitung IPK keseluruhan dan rencana2 nilai yang kita inginkan di semester2 berikutnya.

SEMESTER I

SEMESTER II

No

Kode

Mata Kuliah

Nilai

SKS

NA

No

Kode

Mata Kuliah

Nilai

SKS

NA

1

Manajemen Sumber Daya Manusia

B

3

9,0

1

Ekonomi Manajerial

B

3

9,0

2

Manajemen Koperasi

A

3

12,0

2

Akuntansi Manajemen

B

3

9,0

3

Etika Bisnis

A

3

12,0

3

Perilaku Organisasi

B+

3

9,9

4

Statistik II

A

3

12,0

4

Sistem Informasi Manajemen

A

3

12,0

5

Mikro Ekonomi

C+

3

7,0

5

Riset Operasi

A-

3

11,1

6

Manajemen Keuangan Lanjutan

B

3

9,0

6

Pengantar Ilmu Ekonomi Makro

A

3

12,0

Total

18

60,99

Total

18

63

Indeks Prestasi (IP)

3,39

Indeks Prestasi (IP)

3,50

Nah contoh diatas adalah contoh bagaimana cara menghitung IPK dengan tinggal memasukan nilai mutu saja. Aplikasi ini dibuat menggunakan Excel ,saya yakin kalian juga bisa membuatnya tetapi kebanyakan kalian tidak punya waktu untuk membuatnya.

Nah pada kesempatan ini saya akan menuliskan rumus-rumus untuk menghitung IPK seperti pada tampilan contoh diatas pada kolom NA kamu harus menuliskan rumus :

=IF(D7="A";E7*4;IF(D7="A-";E7*3,7;IF(D7="B+";E7*3,3;IF(D7="B";E7*3;IF(D7="B-";E7*2,7;IF(D7="C+";E7*2,33;IF(D7="C";E7*2;IF(D7="D";E7*1;))))))))

Dengan syarat (D7=kolom nilai, E7=SKS) kalian dapat mengganti D7 dan E7 sesuai dengan fakta pada saat kamu membuat kembali tampilan seperti diatas. Dan kolom-kolom berikutnya kalian bisa copy paste pada rumus yang telah kamu buat di sel NA pertama.

Untuk rumus Total SKS kamu tinggal menulis rumus :

=SUM(E7:E12)

Dengan syarat (E7= kolom SKS pertama, E12= kolom SKS terakhir)

Begitu juga dengan rumus Total NA kamu tinggal menulis rumus :

=SUM(F7:F12)

Sedangkan untuk rumus Indeks Prestasi (IP) tuliskan rumus :
=F13/F13

Dengan syarat total NA dan total SKS berada di cell ke 13

Nah kalian sudah bisa menghitung nilai IP per semester . Mungkin dalam benak kalian bertanya bagaimana cara nya menghitung IPK . saya akan memberi rumus untuk menghitung IPK keseluruhan . Apabila kalian sudah menghitung nilai IP beberapa semester, Maka buat cell baru dengan tulisan IPK sebenarnya bebas seh mau nulis apa juga tapi yang saya ambil contoh adalah IPK lalu tuliskan rumus :

=SUM(L18;F30;L30;F42;L42;F54;L54)/SUM(K18;E30;K30;E42;K42;E54;K54)

Dengan syarat SUM(L18;F30;L30;F42;L42;F54;L54) adalah sebagai total NA setiap semester dan

SUM(K18;E30;K30;E42;K42;E54;K54) adalah sebagai total SKS setiap semester .

NB: rumus yang saya buat adalah berdasarkan cell yang ada dalam excel saya, jadi kemungkinan besar rumus di excel kamu akan berbeda tetapi hanya berbeda cellnya saja rumus seperti pembagian dan yang lainnya harus sama.. SELAMAT MENGHITUNG IPK!!!

5 komentar:

Anonim mengatakan...

gw punya masalah ini..
jika misalnya batas-batas nilai A-E
diketahui
cth;
0-39=e
40-59=d
60-70=c
71-80=b
81-100=a
gmn cara membuat programnya kalo kita menggunakan excel agar yg keluar berupa huruf sesuai batas diatas
cth;
mendapat nilai ujian hasilnya 37..maka otomatis akan keluar huruf E..
mohon bimbingannya..soalnya gw masih newbie..
tq

Sidiq mardianta mengatakan...

tinggal di tukar saja...

contoh seperti ini...
=IF(F5>90;("A");IF(F5>80;("B");IF(F5>70;("C");IF(F5>60;("D");"E"))))

regaloman mengatakan...

terimakasih gan.. ane baru aja ngitung ip pake formula agan... thankyou for share :)

norfa07 mengatakan...

TERIMA KASIH... THANK YOU SO MUCH... ARIGATO... GUMAWO... KAMSAMNIDA...

AQ TERBANTU BGT NC,AKHIRNYA KERJAANQ BISA CEPAT SELESAI...

^_^

Unknown mengatakan...

rumit juga